Perak Turun Sentimen Ekonomi AS Tekan Minat Aset Safe Haven
Harga perak saat ini mengalami penurunan dari level tertinggi minggu lalu yang mencapai $39,53. Penurunan ini mencerminkan berkurangnya permintaan terhadap aset safe haven seiring dengan meningkatnya sentimen risiko di pasar global. S&P 500 futures menunjukkan kenaikan signifikan, mencerminkan optimisme investor terhadap prospek ekonomi.
Kesepakatan perdagangan antara Amerika Serikat dan Uni Eropa, yang mencakup tarif 15% pada sebagian besar barang impor dari Uni Eropa ke AS, telah mengurangi ketegangan perdagangan dan meningkatkan selera risiko investor.
Harga Emas saat berita ini ditulis berada pada level $38.125/ Toz.
- Beli jika harga bergerak ke sekitar $38.265
- Jual jika harga bergerak sekitar $37.985
Resistensi 2: $38.865
Resistensi 1 : $38.565
Support 1 : $37.685
Support 2: $37.385
DISCLAIMER
Catatan: Artikel ini analisis hanya dan bukan referensi definitif. Perhatikan perkembangan aspek fundamental dan teknis dalam bertransaksi sebelum mengambil keputusan investasi.
Sumber: Newsmaker.id(alg)