• Fri, Jan 16, 2026|
  • JKT --:--
  • TKY --:--
  • HK --:--
  • NY --:--

Indonesia News Portal for Traders | Financial & Business Updates

27 May 2025 09:13  |

Stabilitas Global Goyah, Safe Haven Kembali Dilirik

Presiden AS Donald Trump sebelumnya mengancam akan memberlakukan tarif terhadap Uni Eropa, yang mendorong harga emas naik sebagai aset safe haven. Namun, keputusan Trump untuk menunda tarif tersebut telah mengurangi ketegangan perdagangan, menyebabkan harga emas mengalami tekanan.

Disisi lain Kekhawatiran pasar terhadap defisit fiskal AS dan potensi penurunan peringkat kredit telah meningkatkan permintaan terhadap emas juga pelemahan dolar AS baru-baru ini memberikan dukungan tambahan bagi harga emas.

Untuk saat ini para pelaku pasar masih menantikan pidato pejabat The Fed untuk petunjuk arah suku bunga. Jika The Fed memberikan sinyal dovish ataupun mempertahankan suku bunga lebih lama maka emas berpotensi untuk mengalami penguatan lebih lanjut.

Meskipun ada tekanan jangka pendek akibat meredanya ketegangan perdagangan, faktor-faktor fundamental seperti kekhawatiran fiskal AS dan potensi kebijakan dovish dari The Fed mendukung prospek bullish emas. Jika harga mampu menembus resistance di $3.357, ada potensi menuju level $3.400 dalam waktu dekat.

 

Sumber : (mrv@Newsmaker)

Related News

ANALYSIS & OPINION

6 Poin Deklarasi KTT BRICS di Rusia: 'Tekan' Dolar-Perang Ti...

Negara-negara BRICS menyetujui komunike bersama pada Rabu (23/10/2024) selama pertemuan puncak tiga hari kelompok tersebut di...

25 October 2024 22:58
ANALYSIS & OPINION

Semua Langkah Kebijakan Trump Berikan Dorongan Untuk Logam K...

Donald Trump yang resmi dilantik sebagai Presiden Amerika Serikat pada tanggal 20 Januari 2025 lalu telah merealisasikan bebe...

7 February 2025 09:28
ANALYSIS & OPINION

Amerika Berencana Jual Cadangan Emasnya, Apa Bisa Picu Korek...

Berita mengejutkan datang dari Amerika disaat mentri perdagangan mereka Scott Bessent diberitakan mencoba untuk merevaluasi k...

21 February 2025 10:12
ANALYSIS & OPINION

Biden Memperketat Kontrol Teknologi Terhadap Tiongkok Seirin...

Pemerintahan Biden mengumumkan pada hari Senin (2/12) serangkaian pembatasan yang telah lama dinantikan terhadap ekspor chip ...

2 December 2024 23:39
BIAS23.com NM23 Ai