Emas Menyentuh Level Terendah Hari Seiring Penguatan Dolar dan Imbal Hasil Treasury

Harga emas melemah pada hari Selasa (17/9) dan menyentuh level terendahnya di $2561 setelah dolar dan imbal hasil treasury mengalami kenaikan. Untuk saat ini para pedagang masih menantikan keputusan suku bunga dari The Fed yang kemungkinan akan dilakukan besok.
Sorotan di bidang keuangan tertuju pada pertemuan kebijakan dua hari The Fed yang berakhir pada hari Rabu. Pasar sekarang memperkirakan peluang 65% untuk pemotongan 50 basis poin dibandingkan 34% seminggu yang lalu, menurut CME FedWatch Tools. Pasar keuangan telah memperkirakan peluang yang lebih besar bahwa The Fed akan bertindak lebih agresif. Ini akan menjadi pemangkasan suku bunga pertama Fed sejak 2020.
Ssat ini emas diperdagangkan di $2565 atau turun sekitar 0.6%.
Rekomendasi:
- Buy bila harga minimal bergerak di level $2570
- Sell bila harga minimal dikisaran level $2560
Level Resistance 2: 2582
Level Resistance 1: 2575
Level Support 1: 2557
Level Support 2: 2550
DISCLAIMER
Note: Tulisan ini hanya analisa bukan sebagai acuan pasti. Tetap perhatikan perkembangan aspek fundamental dan teknikal dalam bertransaksi sebelum melakukan keputusan investasi.
Sumber: @Newsmaker23